KMP Tunu Pratama Jaya Tenggelam, 27 Orang Ditemukan, 4 Tewas

SintesaNews.com – Sebuah kapal penyeberangan milik operator swasta tenggelam di Selat Bali, Rabu (2/7/2025) malam. Yaitu KMP Tunu Pratama Jaya, saat berlayar di lintasan Ketapang-Gilimanuk, Selat Bali. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) dalam pernyataan resmi menyebutkan bahwa KMP Tunu Pratama Jaya membawa 65 orang, terdiri dari 53 penumpang dan 12 kru kapal (total 65 orang), … Continue reading KMP Tunu Pratama Jaya Tenggelam, 27 Orang Ditemukan, 4 Tewas